Bandara Malang Abdulrachman Saleh

 

Bandar Udara Abdulrachman Saleh terletak di kawasan Pakis, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Bandara Malang tersebut menjadi bagian dari kebanggaan Jawa Timur, sebab terdapat aktivitas krusial yang sering terjadi didalamnya. Bandara tersebut menjadi tempat dua pesawat utama, yaitu Hercules C-130 dan Super Tucano. Berada tepat di lokasi yang strategis, sehingga pengunjung dapat menjangkauanya dengan mudah. Bandar utama ini juga memiliki dua landasan pacu untuk masing-masing pesawat yang telah disebutkan sebelumnya. Penamaan bandara sendiri diambil dari salah satu pahlawan nasional Indonesia. Sebelum memutuskan untuk menganti nama, dulu bandara tersebut diberi nama Lapangan Terbang Bugis. Sama seperti bandara besar lainย  di Indonesia, Bandar Udara Abdulrachman Saleh juga berhasil memberikan fasilitas terbaik untuk setiap penumpangnya.

Bandara Udara Tersibuk di Malang

Ketertarikan wisatawan untuk berkunjung ke Surabaya, Jawa Timur tentu saja meningkat. Salah satu kota terbesar di Indonesia ini memang berhasil menyita perhatian banyak kalangan, sehingga bukan hal yang aneh ketika perbaikan Surabaya terus dilakukan oleh pemerintah. Setelah memastikan semua destinasi alam dan buatan terjaga dengan baik, Surabaya melalui kota-kota kecil lainnya saling berbenah. Malang termasuk bagian yang tidak lepas dari kawasan tersebut, sehingga masuk akal ketika wisatawan diharuskan berkunjung untuk merasakan sensasi dari wilayah muncul yang kerap memunculkan kreator handal. Terlepas dari semua keindahan yang dimiliki, Malang juga memiliki sensasi yang menarik terkait bandar udara yang dihadirkan.

Sejarah Panjang Bandara Abdulrachman Saleh

Bagi Anda yang dalam waktu dekat ini ingin berkunjung ke Malang, Bandara Abdulrachman Saleh mungkin akan menjadi pilihan terbaik untuk menjadi alternative transport paling cepat. Langkah ini bisa Anda gunkan, ketika Anda berasal dari luar pulau jawa. Beberapa sumber menyebutkan, bahwa bandara yang satu ini telah dirancang sejak lama dan semua detailnya telah diperhitungkan secara tepat. Bahkan terdapat keamanan serta kenyamanan yang dimunculkan, sebab setelah diperhitungkan bandar udara yang satu ini mempunyai posisi letak yang tepat untuk melakukan berbagai aktivitas penerbangan. Untuk melihat lebih detail terkait bandara Malang tersebut, berikut poin yang mungkin perlu Anda ketahui:

  1. Bandara Abdulrachman Saleh dibangun di kawasan yang aman. Hal tersebut terbukti dari lokasi yang terpenuhi oleh bentang alam serta berada dikaki gunung. Lokasi tersebut yang membuat penerbangan yang dilakukan akan sangat aman dari musuh. Tidak mengherankan jika bandara tersebut juga dijadikan sebagai kawasan pertahanan.
  2. Dijadikan sebagai lokasi strategi untuk mempertebal pertahanan Indonesia. Konsep itu sudah dimunculkan sejak zaman kolonial, sehingga sejak tahun 17 Agustus 1952 usaha besar yang dilakukan oleh Prof. Abdulrachman Saleh atas pengembangan AURI dapat dirasakan hingga sekarang. Hal itu pula yang menjadikan bandara tersebut diberi nama Bandar Udara Abdulrachman Saleh hingga sekarang.
  3. Maskpai penerbangan yang professional melayani berbagai rute penerbangan secara tepat. Rute yang paling sering melakukan aktivitas adalah Malang-Jakarta. Intensitas penerbangan yang dilakukan membuat bandara ini menjadi salah satu bandara sibuk di Indonesia. Meskipun tidak akan sebanding dengan bandara utama, namun setidaknya Bandara Abdulrachman Saleh Malang tersebut memunculkan fasilitas tambahan untuk Jawa Timur.
  4. Selain maksimal penerbangan yang tak perlu dipertanyakan. Wisatawan juga bisa memanfaatkan transportasi darat, ketika ingin melanjutkan perjalanan ke destinasi selanjutnya. Tak perlu cemas karena di pintu keluar bandara, Anda akan langsung melihat banyak taxi yang menawarkan jasa hingga transportasi umum seperti angkot serta ojek.